-->

khasiat kencur


 

          Kesehatan adalah keadaan sejahtera dari badan, jiwa, dan sosial yang memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis. Pemeliharaan kesehatan adalah upaya penaggulangan dan pencegahan gangguan kesehatan yang memerlukan pemeriksaan, pengobatan dan/atau perawatan termasuk kehamilan dan persalinan. Pendidikan kesehatan adalah proses membantu sesorang, dengan bertindak secara sendiri-sendiri ataupun secara kolektif, untuk membuat keputusan berdasarkan pengetahuan.

          Mengenai hal-hal yang memengaruhi kesehatan pribadinya dan orang lain.Definisi yang bahkan lebih sederhana diajukan oleh Larry Green dan para koleganya yang menulis bahwa pendidikan kesehatan adalah kombinasi pengalaman belajar yang dirancang untuk mempermudah adaptasi sukarela terhadap perilaku yang kondusif bagi kesehatan.Data terakhir menunjukkan bahwa saat ini lebih dari 80 persen rakyat Indonesia tidak mampu mendapat jaminan kesehatan dari lembaga atau perusahaan di bidang pemeliharaan kesehatan, seperti Akses, Taspen, dan Jamsostek. 

Golongan masyarakat yang dianggap 'teranaktirikan' dalam hal jaminan kesehatan adalah mereka dari golongan masyarakat kecil dan pedagang . Dalam pelayanan kesehatan, masalah ini menjadi lebih pelik, berhubung dalam manajemen pelayanan kesehatan tidak saja terkait beberapa kelompok manusia, tetapi juga sifat yang khusus dari pelayanan kesehatan itu sendiri

          Sehingga, ramuan-ramuan kuno yang tidak tertandingi oleh kedokteran sekarang ini adalah ke alamaihannya. Nah, beberapa khasiat dari kencur akan kita utarakan disini supaya nantinya kita dapat mempergunakan kemewahan alam indonesia ini dengan sebaik-baiknya demi kehidupan berbangsa dan bernegara yang sehat dengan khasiat kencur ini, diantaranya dalah sebagai berikut: 

MENGHILANGKAN LELAH
Bahan:
1 Rimpang besar kencur
2 Sendok beras digoreng tanpa minyak/disangan
1 Biji cabe merah
Caranya:
Semua bahan direbus dengan 2 gelas air sampai mendidih hingga tinggal 1 gelas.
Lalu disaring, diminum sekaligus dan diulangi sampai sembuh.
Khusus untuk pria bisa ditambah dengan 1 potong lengkuas dan tepung lada secukupnya.

KESELEO
Bahan:
1 Rimpang kecur
1 Genggam beras yang sudah direndam air
Caranya:
Kedua bahan dipipis dan diberi air secukupnya. Dijadikan param atau bedak pada bagian yang sakit.

MEMPERLANCAR HAID
Bahan:
2 Rimpang kencur sebesar ibu jari
1 Lembar daun trengguli
1 Biji cengkeh tua dan adas pulosari secukupnya
Caranya:
Kencur dicincang atau diranjang, dicampur dengan bahan lainnya digodok dengan tiga gelas air sampai mendidih hingga tinggal 2 gelas. K emudian disaring, iminum 2 kali sehari 2 cangkir.

          Itulah beberapa khasiat dari kencur yang hanya ada di alam terbuka indonesia raya, selamat menikmati hidup sehat dan bugar jasmani rohani selama anda ingin. wassalam.

Berikan pendapat anda tentang "khasiat kencur"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel